Sabtu, 21 Juli 2012

Cara Mengatasi Problem Event APPCRASH EXCEL.EXE di Vista

Informasi detail saat muncul pesan error adalah sebagai berikut:

_____________________________________________________________________
Problem signature: 

Problem Event Name : APPCRASH
Application Name : EXCEL.EXE
Application Version : 14.0.4734.1000
Application Timestamp : 4b58fbb3
Fault Module Name : OLEAUT32.dll
Fault Module Version : 6.0.6001.18565
Fault Module Timestamp : 4d0f78bd
Exception Code : c0000005
Exception Offset : 00004580
OS Version : 6.0.6001.2.1.0.768.2
Locale ID : 1057
_____________________________________________________________________ 

Solusi Mengatasinya  Problem Event APPCRASH EXCEL.EXE di Vista :
  1. Buka Regedit (klik Start - Run - ketik: Regedit)
  2. Buka  HKEY_LOCAL_MACHINE - SOFTWARE - Microsoft - Office - Excel - Addins - BtOfficeAddin.Integration1
  3. Lihat jendela sebelah kanan, ganti value LoadBehaviour dari angka (3) menjadi (0)
  4. Restart Komputer

1 komentar:

Unknown mengatakan...

kalo yang erorr nya Firefox Setup 26.0b3.exe, Gimana gan??

Posting Komentar